Pakoba – Sulawesi Utara

Nama Botanis : Tricalsyia minahasae
Nama Daerah  : Pakoba, pakewa

sumber foto dari https://tribunmanadowiki.tribunnews.com/

sumber foto dari https://tribunmanadowiki.tribunnews.com/

Klasifikasi Ilmiah
Kingdom : Plantae
Ordo        : Myrtales
Famili       : Rubiaceae
Genus      : Tricalsyia
Spesies    : Tricalsyia minahasae

Penyebaran :
Sulawesi Utara

Habitus :
Memiliki batang berbanir, cerah, coklat dengan bercak-bercak putih. Kulit berlekah dengan sedikit alur. Daun tunggal berhadapan genap, terdapat stipula pada daun muda berwarna merah tua, ujung dan pangkal daun meruncing, tepian daun rata, permukaan dan belakang daun licin dengan satu urat daun primer yang tampak jelas dan tidak berbulu.

Kegunaan :
Kayunya dimanfaatkan untuk bahan bangunan, buahnya dikonsumsi, kulit batang dan daunnya untuk obat.

 

 

 

 

You may also like...

Leave a Reply

WP-Backgrounds Lite by InoPlugs Web Design and Juwelier Schönmann 1010 Wien